8 Manfaat Ikan Gabus Untuk Kesehatan,Dipercaya Dapat Menyembuhkan Luka,Hingga Meredahkan Rasa Nyeri
Inilah sejuta manfaat dari ikan gabus yang baik untuk kesehatan tubuh-Tangkap layar-kompasiana.com
BACA JUGA:Inilah 10 Manfaat Minuman Jahe Untuk Kesehatan Tubuh,Yuks Simak Disini
Dan diyakini sebagai pengkhelat logam penting dengan potensi signifikan didalam asam linoleat dan metil ester dari sistem asam linoleat.
7. Meredakan rasa sakit
Ikan gabus juga terdapat sifat antinosiseptif.
Antinosiseptif merupakan kemampuan menurunkan sensitivitas terhadap rangsangan rasa sakit.
Ekstrak ikan gabus bahkan sebanding dengan morfin dalam hal sifat anti-nyeri atau anti-nosiseptif.
BACA JUGA:Manfaat Sunat, dan 5 Tips Merawat Luka Khitan Agar Lekas Sembuh
8. Cegah masalah kardiovaskular
Ikan gabus juga bisa di manfaatkan sebagai makanan fungsional dan obat pencegahan untuk pasien hipertensi.
Suplementasi minyak ikan gabus sekarang secara luas dianggap sebagai tindakan pencegahan yang efektif terhadap masalah kardiovaskular.
Hal ini dapat berguna dalam pencegahan fibrilasi atrium pasca operasi.
Asam arakidonat yang terdapat didalam ikan gabus sangat berpotensi dalam mengurangi penyakit jantung koroner.
BACA JUGA:Wow Ini 4 Manfaat Minyak Zaitun untuk Kecantikan, Terakhir jika Tekun Keren Banget Hasilnya
Asam docosahexaenoic dan asam eicosapentaenoic memberikan efek pencegahan ke pada penyakit arteri koroner manusia.
Nah jadi itulah tadi 8 manfaat ikan gabus yang baik untuk kesehatan tubuh yang di percaya dapat menyembuhkan luka dengan cepat hingga meredahkan rasa nyeri.