3 Resep dan Cara Mengolah Makanan yang Berbahan Dasar Buah Durian, Yuk Simak Disini!
Inilah beberapa resep olahan makanan yang terbuat dari buah durian-Tangkap layar-Rukita
1. Rebus ketan hitam hingga berubah menjadi lunak dan hancur.
2. Masukkan daun pandan, garam, cairan gula merah, dan gula pasir.
3. Tuang 70 ml santan, masak hingga bubur mendidih, koreksi rasa, dan angkat.
4. Buat saus menggunakan santan kental 70 ml lalu dipanaskan dengan campuran gula pasir dan beri garam secukupnya.
BACA JUGA:Inilah 10 Ciri-Ciri Rumah yang Membawa Kesialan yang Jarang Disadari,Yuks Simak Disini
5. Setelah santan mendidih, masukkan daging durian, masak hingga sausnya mengental matang sambil dicicipi sedikit agar tau rasanya.
6. Tuangkan bubur ketan hitam di atas piring, kemudian diberi saus durian.
Nah jadi itulah tadi 3 olahan makanan yang berbahan dasar buah durin, dan dapat kalian coba dirumah.
Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia. Semoga Bermanfaat.(*)