10 Tips Usir Kucing Liar yang Pup dan Kencing Sembarangan di Depan Rumah Tanpa Menyakitinya
10 Tips usir kucing liar yang pup dan kencing sembarangan di depan rumah tanpa menyakitinya-tangkap layar-JASMADI
BACA JUGA:Ternyata ini, 5 Cara Kenapa Kucing Menjilat dan Menggigit Kita
Saat mencium obat tersebut, kucing akan pergi, pilihlah obat pengusir kucing dengan bahan alami untuk mencegah kucing keracunan jika dijilat.
10.Tutup tempat persembunyiannya
Sadar atau tidak, kucing liar sering masuk ke dalam ruangan yang tidak terpakai di rumah.
Apalagi jika ruangan tersebut berada di luar rumah, seperti taman atau balkon.
BACA JUGA:Manfaat Tanaman Kumis Kucing, Alternatif Obat Alami Bagi Tubuh
Pastikan kalian selalu membersihkan tempat-tempat tersebut, sehingga tidak didiami oleh kucing liar.
Selain itu, pastikan kalian selalu menyalakan lampu di ruangan tersebut khususnya pada malam hari.
Sebab, kucing lebih suka dengan tempat yang lembap dan juga gelap.
Cara mengusir kucing liar agar tidak masuk ke rumah, meskipun tidak buang air sembarangan, kalian mungkin akan merasa terganggu dengan kehadiran kucing liar.
BACA JUGA:Infeksi Saluran Kemih ini Cara Penyembuhannya dengan Tumbuhan Kumis Kucing
Biasanya kucing yang sudah nyaman akan meninggalkan bulu di keset atau kursi di depan rumah.
Tak hanya itu, kucing juga mungkin berani masuk ke dalam rumah dan mencuri makanan dari meja makan.
Nah, jika hal ini tidak ingin terjadi sebaiknya kalian coba beberapa tips diatas untuk mengusir kucing liar dari rumah.
Nah itulah 10 tips untuk mengusir kucing yang nakal dan menggagu kenyaman kalian dirumah, apa lagi sikucing liar yang pup dan kencing sembarangan.