Banyak Orang yang Belum Tahu, Kenapa Hidung Kucing Basah dan Kering? Ternyata Karena ini

Kenapa hidung kucing basah dan kering-tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA:Banyak yang Belum Tahu, Inilah Kenapa Anak Kucing Tidak Boleh Terlalu Sering Dipegang, Yuks Simak Alasannya

Apabila kucing kalian dehidrasi, ada baiknya segera berikan air minum dan bawa ia ke dokter hewan untuk mendapatkan perawatan yang tepat.

Gejala lainnya bila kucing sedang dehidrasi yaitu kucing yang biasanya aktif akan terlihat lesu, mata nya menjadi cekung, mulut kering, penurunan elastisitas kulit sampai kehilangan selera makan.

Selain dehidrasi meskipun hidungnya kering, kucing yang berada di cuaca dingin juga bisa mengalami masuk angin akibat kedinginan, maka dari itu kamu juga perlu memperhatikannya.

Nah itulah alasan kenapa hidung kucing basah dan juga ada yang kering yang jelas hal tersebut bukan dikarenakan kucing kalian sedang sakit, tetapi karena hal tersebut umum bagi kucing.

terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia, Semoga Bermanfaat.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan