Auto Beli! 6 Handphone Terbaru Turun Harga di Bulan Januari 2024

Inilah beberapa handphone terbaru yang baru saja rilis tetapi sudah mengalami penurunan harga.-You Tube-@DenzhoPro

Vivo V29 5G handphone ini memiliki performa kencang karena telah ditenagai oleh chipset Snapdragon 778g fabrikasi 6 nanom.

Yang didukung dua pilihan memori RAM yakni 8 per 256 GB, dan 12 per 512 GB.

BACA JUGA:Benarkah iPhone Flip Akan Rilis Pada Tahun 2024? Berikut Prediksi dan Bocoran Terbarunya

Dalam pengujiannya handphone ini mampu meraih skor AnTuTu Benchmark di angka 544.639 poin hasil ini tentu sudah cukup memuuaskan untuk sebuah handphone kelas menengah.

Beralih ke bagian depan handphone ini mengusung layar 6,78 inci, berjenis AMOLED 120 hz dengan resolusi 12260 kali 2800 piksel.

Pada suplly dayanya handphone ini dibekali baterai berkapasitas 4600 mAh yang didukung fitur fast charging 80 Wat.

Baterainya dapat terisi penuh hanya dalam waktu 17 menit, Jika kalian tertarik pada varian 8 per 256 GB handphone ini mengalami penurunan dari Rp5,5 juta menjadi  Rp5,3 jutaan.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Handphone Samsung Terbaru di Tahun 2024, Yuk Simak Disini!

Sementara pada varian 12 per 512 Gb dari Rp7 juta menjadi Rp6,3 jutaan saja.

5.Realme 11 pro 5G

Yang kelima ada realme 11 Pro 5g handphone ini ditenagai chipset mediatek dimensity 7.050 dengan fabrikasi 6 nanom.

Serta RAM 8 per 256 GB, berdasarkan pengujiannya ponsel ini berhasil mendapatkan skor Antutu Fe 9 lebih dari 550.000 poin.

BACA JUGA:Mulai Rp2 Jutaan! Top 5 Handphone Performa Tinggi, Terbaru 2024 dan Terbaik yang Hadir di Indonesia

Tak hanya itu handphone ini juga menggunakan layar lengkung dengan lebar 6,7 inci, berpanel AMOLED 120 hz dan resolusi full HD plus.

Membuat layarnya mampu menampilkan gambar dengan terang serta jernih, yang memanjakkan mata.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan