Inilah 8 Cara Memanjangkan Rambut Dengan Cepat,Yuk Simak Disini!

Inilah 8 Cara Memanjangkan Rambut Dengan Cepat,-Tangkap Layar@katadata-Muhammad Hidayat

BACA JUGA:Gunakan Tips Ini! Kamar Mandi atau Toilet Menjadi Bersih Hanya Menggunakan Campuran Odol

Selain makanan yang berprotein, kamu juga bisa mengkonsumsi makanan yang dapat mengandung Omega 3 dan Vitamin D.

Jenis makanan yang bisa kamu konsumsi agar dapat memanjangkan rambut, seperti daging sapi, kacang kacangan, daging ayam, dan ikan.

5. Memakai Minyak Kemiri

Secara tradisional, minyak kemiri sudah dikenal mempunyai banyak manfaat untuk menjaga kesehatan rambut.

BACA JUGA:Pindah Partai Anggota Fraksi Partai Golkar di-PAW

Manfaat minyak kemiri, yaitu dapat memanjangkan rambut, menebalkan rambut, serta menjadikan rambut hitam dan bersinar.

6. Menggunakan Lidah Buaya

Selain minyak kemiri, lidah buaya secara turun temurun juga sangat dikenal mempunyai khasiat yang bagus untuk memanjangkan dan meningkatkan kesuburan rambut.

Adapun cara menggunakan lidah buaya agar dapat memanjangkan rambut adalah dengan menggunakan gel lidah buaya menjadi masker pada rambut.

BACA JUGA:7 Manfaat Rebung Bagi Kesehatan yang Wajib Kalian Ketahui, Yuk Simak Disini!

7. Memakai Minyak Zaitun

Memakai minyak zaitun sama saja dengan minyak kemiri dan lidah buaya, minyak zaitun sejak zaman dahulu dikenal mempunyai manfaat yang sangat bagus supaya rambut kamu menjadi panjang.

Kamu juga dapat mengoleskan minyak zaitun untuk kulit kepala, lalu pijat lah secara perlahan agar mendapatkan sensasi yang menenangkan.

Memijat kulit kepala dengan memakai minyak zaitun juga diketahui bisa membantu mengatasi stres dan melancarkan peredaran darah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan