6 Tips Anti Ribet Buka Rekening Bank BCA Sangat Mudah, Bisa Online Maupun Offline ke Kantor Cabang!

6 Tips anti ribet buka rekening bank BCA sangat mudah, bisa online maupun offline ke kantor cabang-tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA:Bank Sumsel Babel Syariah Lubuklinggau Silahturahmi Bersama Nasabah Top 100 dan Peduli Palestina

6.Cara buka rekening BCA lewat BCA Mobile  

Unduh aplikasi BCA mobile di Google Play Store atau App Store. 

Pilih menu Buka Rekening Baru, Pilih Buka Rekening. 

Pada menu registrasi, pilih jawaban Tidak lalu klik Lanjut. 

BACA JUGA:Pinjam Uang Tanpa Riba Konsep Perbankan Syariah, Minat Berikut ini Syarat dan Caranya

Pilih jenis tabungan yang diinginkan, lalu pilih Lanjut, Lakukan verifikasi nomor ponsel melalui SMS, pastikan pulsa cukup karena proses ini dikenakan biaya SMS. 

Selanjutnya, buat Kode Akses atau password untuk aplikasi BCA mobile. 

Pilih Lanjut, lengkapi dokumen yang diperlukan berupa foto e-KTP, foto diri, tanda tangan dan nomor NPWP jika ada. 

Pilih Lanjut, lengkapi data identitas diri, kemudian pilih Lanjut, Pilih jenis kartu yang diinginkan Debit BCA Blue, Gold atau Platinum. 

BACA JUGA:Tertinggal dari BCA Mandiri, Giliran BNI Hadirkan Mobile Banking, Paylater Segala Fitur 2024

Lengkapi data alamat email pribadi, pilih kantor cabang BCA terdekat untuk mendaftarkan rekening. 

Pilih Lanjut, konfirmasi kembali data diri yang sudah diisi, centang kotak persetujuan bahwa kalian telah mengerti dan setuju dengan syarat dan ketentuan pembukaan rekening. 

Pilih Lanjut, Lakukan verifikasi data kembali melalui video call dengan agen Halo BCA. 

Jika sudah, segera lakukan aktivasi mobile banking dengan membuat PIN 6 digit yang akan digunakan untuk transaksi di BCA mobile dan KlikBCA. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan