5 Tips Atasi Rambut Beruban Menjadi Hitam Kembali, Kamu Wajib Coba!

5 Tips Atasi Rambut Beruban Menjadi Hitam Kembali-tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA:Kamu Wajib Tahu, Inilah 4 Tips Mengatasi Ketombe Dengan Aloe Vera Ketombe Auto Hilang!

Nah caranya itu ambil satu buah lemon kemudian 5 sendok minyak kelapa, satu buah lemon tadi diperas kemudian dicampur 5 sendok minyak kelapa tadi.

Dan diaduk sampai rata Kemudian diaplikasikan ke rambut dan ditunggu selama 10-30 menit setelah itu baru dibilas dengan air.

2.Minyak kemiri

Siapa yang tidak kenal dengan minyak kemiri, minyak kemiri ini sudah terekspos ataupun sudah terkenal.

BACA JUGA:Inilah 7 Manfaat Minum Air Rebusan Belimbing Wuluh,Yuk Simak Disini!

Minyak kemiri ini dari zaman dulu sampai sekarang bisa membuat rambut menjadi hitam dan juga lebih tebal dan lebat.

Biasanya kalau orang yang rambutnya sudah mulai menipis Itu pakai minyak kemiri.

Kenapa minyak kemiri itu bisa menghitamkan dan juga menebalkan rambut? karena vitamin dan juga asam lemak yang terkandung di dalam minyak kemiri.

Kita bisa mendapatkan minyak kemiri ini di mana saja seperti di pasaratau misalnya kita ingin membuat sendiri minyak kemiri itu bisa.

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Minyak Kelapa Sawit Bagi Kesehatan Tubuh yang Perlu Kalian Ketahui

Kita bisa menggunakan minyak kemiri itu di rumah sendiri dengan cara, ambil kemiri kemudian bakarkemudian itu ditumbuk dan diperas minyaknya.

Minyaknya ini yang tadi akan dipakai di rambut, ini bisa diaplikasikan setiap hari, ini bisa dipakai misalnya sebagai masker rambut, jangan salah rambut juga bisa di maskerin.

Jadi bisa dipakai sewaktu sebelum tidur Kemudian pagi harinya dibilas.

3.Kulit kentang

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan