Inilah 6 Rekomendasi Motor yang Cocok untuk Touring dan Berkendara Jarak Jauh

Inilah 6 Rekomendasi Motor yang Cocok untuk Touring dan Berkendara Jarak Jauh-tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA:Toyota Hilux GR Sport dan Mitsubishi Triton Ultimate Mana yang Lebih Unggul, Yuk Cek Disini

Memiliki sebuah teknologi fuel injection 28 x 2 milimeter dengan katup throttle ganda. 

Keunggulan lainnya dari motor ini adalah adanya fitur fog lamps, engine guard, hand guards, dan DC outlets.

Harga Kawasaki Versys X250 Tourer Mulai Rp 68,9 juta.

4.SM Sport Sm3 Motor Retro 400cc

BACA JUGA:Cara Muda Melacak Pasangan atau keluarga Lewat Google Maps, Aman dan Anti Ribet

SM Sport SM3 Motor Retro 400cc ini memiliki gaya klasik yang terdiri dari sebuah mesin 4 langkah 2 silinder segaris 4 katup.

Menggunakan sebuah ban lebar dengan ukuran depan 120 per 70 sampai 17 inci dan belakang 150 per 70 inci dengan pelek gaya jari. 

Tentu ini akan membuat kalian nyaman selama perjalanan dalam berbagai keadaan sebuah tekstur jalan. 

Ditambah lagi dengan sebuah fitur pencahayaan lampu full LED sehingga aktivitas touring semakin nyaman.

BACA JUGA:Banyak yang Belum Tahu, Inilah 3 Langkah dan Tips Mudah Mematikan Mobil Matik yang Benar

Harga SM Sport Sm3 motor retro 400 cc mulai Rp 80 jutaan.

5.Honda CRF250 Rally

Desainnya yang cukup gagah layaknya motor off road jadikan Honda CRF250 Rally sebagai salah satu motor touring yang bagus dan paling direkomendasikan. 

Hadir dengan sebuah mesin bertenaga yang sangat mendukung untuk berada di medan off road.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan