Tips Membersihkan Blok Motor dengan Odol Dijamin Kinclong, Ikuti 6 Langkahnya

Tips Membersihkan Blok Motor dengan Odol Dijamin Kinclong, Ikuti 6 Langkahnya-tangkap layar-JASMADI

KORANLINGGAUPOS.ID -  Akibat terlalu fokus memperhatikan bodi motor, banyak orang lupa memperhatikan blok mesinnya. 

Jika body motornya bersih namun blok mesinnya kotor, penampilannya pun juga tidak akan nyaman dipandang. 

Membersihkan blok mesin motor tidak boleh sembarangan sehingga bisa benar-benar bersih dan aman.

Bagaimana cara membersihkan blok mesin motor yang tepat? banyak orang yang memiliki sepeda motor, namun takut kalau mencuci blok mesin bukanya bersih malah akan rusak.

BACA JUGA:Banyak yang Belum Tahu, Inilah 5 Tips Merawat Jok Motor Agar Selalu Bersih dan Awet

Motor setelah digunakan pasti bakal kotor, maka motor perlu dibersihkan mesinnya secara berkala.

Sepeda motor ini merupakan salah satu kendaraan yang banyak dimiliki berbagai kalangan. 

Berikut tips membersihkan blok mesin pada motor yang bisa kamu lakukan, pada motor kesayangmu ikuti 6 langkahnya.

1.Siapkan berbagai alat yang akan kamu gunakan

BACA JUGA:Sering di Anggap Sepele, Inilah 6 Manfaat Perawatan Motor Secara Rutin Yuk Simak Disini!

Nah langkah pertama yang harus kamu lakukan sebelum membersihkan blok motor adalah menyiapkan semua alat yang akan digunakan. 

Alat-alat yang perlu kamu siapkan adalah sikat gigi bekas, wadah berukuran sedang, cairan pembersih seperti odol, amplas, kanebo dan air.

Siapkan semua peralatan yang dibutuhkan. 

Usahakan jangan sampai ada yang terlewat agar kamu tidak perlu bolak-balik lagi ketika sedang membersihkan blok mesin.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan