Ribuan Massa Hadiri Pesta Rakyat yang Digelar DPC PDIP Lubuklinggau

Ketua DPC PDIP Kota Lubuklinggau Hambali berorasi pada Pesta Rakyat DPC PDIP Lubuklinggau di Taman Olahraga Silampari Kamis 8 Februari 2024.-Foto : Mukmin-Linggau Pos

“Kami juga meminta maaf kepada seluruh masyarakat mungkin terganggu dengan adanya kemacetan ini dengan pergerakan massa yang mudah-mudahan  tidak ada hal-hal yang tidak diinginkan dan sampai tujuan dengan baik,” ungkapnya.

BACA JUGA:PDIP Tutup Buku Soal Gibran dan Bobby

Sementara Tim Pemenangan Nasional Ganjar Mahfud Riezky Aprilia dalam orasinya manyampaikan bahwasanya ia dan tim yakin bahwa Ganjar Mahfud akan menang pada Pemilu 2024.

Ia juga berpesan kepada seluruh simpatisan PDIP Kota Lubuklinggau yang hadir untuk memilih pemimpin yang mau bersilaturahmi, dan bermasyarakat sehingga jika terpilih akan memudahkan dan rela berkorban demi kepentingan masyarakat bukan kepentingan golongan.

“Kami kader PDIP Perjuangan atas perintah Ibu Ketua Umum Megawati Soekarno Putri kembali pada sumbermu, dan juga sumber kami semua adalah rakyat yang akan melaksanakan pesta demokrasi tanggal 14 Februari 2024, tuanku adalah rakyat,” tuturnya.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan