6 Manfaat Minyak Ikan untuk Kucing, Ampuh Membantu Menghilangkan Kulit Kering dan Bersisik

Manfaat minyak ikan untuk kucing yang perlu kalian ketahui.-Tangkap layar-Radar kuningan

BACA JUGA:6 Manfaat Minyak Ikan Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Ampuh Menurunkan Risiko Penyakit Jantung

Dikutip dari berbagai sumber berikut manfaat minyak ikan untuk kucing yang perlu kalian ketahui.

1. Melindungi Jantung

Minyak ikan diketahui memiliki manfaat untuk jantung kucing.

Karena kandungan omega-3 yang ada di dalam minyak ikan dapat membantu meningkatkan kesehatan jantung untuk menormalkan detak jantung yang tidak teratur atau biasa disebut fibrilasi atrium.

BACA JUGA:Bukan Hanya Menguatkan Rasa dan Aroma Makanan, 7 Manfaat Tersembunyi Daun Bawang

Selain itu, minyak ikan juga dapat bertindak sebagai anti-koagulan dan mencegah penggumpalan darah pada kucing yang menderita penyakit jantung.

2. Membantu Menghilangkan Kulit Kering dan Bersisik Pada Kucing

Minyak ikan juga dapat diberikan untuk kucing Moms yang memiliki alergi.

Karena salah satu manfaat minyak ikan untuk kucing adalah mengurangi rasa gatal saat kucing mengalami alergi pada kucing.

BACA JUGA:6 Manfaat Telur Ayam Kampung untuk Bayi yang Perlu Diketahui Para Orang Tua

Kandungan yang ada di dalam minyak ikan dapat melepaskan stimulator peradangan yang kuat, yang disebut sitokin.

3. Membantu Memperlambat Perkembangan Penyakit Ginjal.

Kalian bisa memberikan minyak ikan untuk kucing yang menderita gagal ginjal.

Karena suplemen satu ini dapat menurunkan tekanan darah tinggi, menurunkan kehilangan protein yang tidak diinginkan dalam urin

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan