Cat Lovers Harus Tahu, Inilah 6 Penyebab Anak Kucing Mencret Kuning

Cat Lovers Harus Tahu, Inilah 6 Penyebab Anak Kucing Mencret Kuning-tangkap layar-JASMADI

KORANLINGGAUPOS.ID - Merawat kucing yang masih kecil memanglah mudah-mudah sulit karena perlu menggunakan perawatan yang cukup ketat, apalagi ketika anak kucing sedang sakit.

Dapat dipastikan salah satu penyakit yang sering sekali dialami anak kucing adalah diare.

Gejalanya ini bisa dilihat dari anak kucing mencret kuning.

Mungkin ada dari banyak pemilik kucing di rumah yang melihat anak kucing mencret kuning.

BACA JUGA:Cat Lovers Harus Tahu, Inilah 5 Cara Memberi Makan Kucing yang Salah

Nah ini adalah sebuah diare dan umumnya ini disebabkan oleh infeksi bakteri, virus, ataupun pola makannya yang tidak benar.

Anak kucing yang mengalami sebuah diare ini biasanya akan membuang kotoran hingga 3 kali sehari.

Nah, jika anak kucing peliharaan kamu sudah melewati sehari dan tidak kunjung sembuh, mungkin kamu bisa mulai khawatir. 

Berikut ini 6 penyebab anak kucing mencret kuning:

BACA JUGA:Inilah 3 Cara Memberi Makan Kucing pada Saat Sedang Mudik

1.Parasit

Penyebab anak kucing kuning yang pertama ini disebabkan karena adanya parasit. 

Parasit juga dapat merusak sistem pencernaan kucing, yang terdiri dari usus besar dan juga usus kecil.

Jumlah parasit yang signifikan dapat menyebabkan kucing menjadi mencret lebih sering, hal ini biasanya terjadi pada kucing muda.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan