Yuk Terapkan 5 Cara Ini Agar Terbiasa Bangun Pagi Tanpa Alarm, Mulai Pelan-Pelan!

Yuk Terapkan 5 Cara Ini Agar Terbiasa Bangun Pagi Tanpa Alarm, Mulai Pelan-Pelan!-Tangkap Layar-Muhammad Hidayat

BACA JUGA:10 Manfaat Buang Air Besar Setelah Bangun Pagi untuk Kesehatan

Apabila kamu memiliki waktu luang pada siang hari, manfaatkan kesempatan ini untuk tidur siang kurang lebih selama 30 menit.

4. Biarkan Sinar Matahari Masuk

Jangan tutup rapat jendelamu, sediakan sedikit celah supaya sinar matahari dapat masuk keruangan di pagi hari.

Sinar matahari bisa membantumu bangun secara alami, lebih baik dibandingkan suara alarm dan juga lampu ruangan.

BACA JUGA:Minuman ini Baik Dikonsumsi Usai Bangun Tidur

Sesudah bangun, buka gorden jendela supaya sinar matahari masuk.

Dengan mengerjakan hal ini kamu tidak akan merasa ngantuk lagi dan jadi lebih bersemangat dalam menjalankan aktivitas di pagi hari.

5. Tidur Lebih Cepat

Agar kamu dapat bangun dengan cepat, pastinya kamu perlu tidur lebih cepat.

BACA JUGA:Inilah 7 Manfaat Bangun Pagi Untuk Kesehatan Fisik Dan Mental, Yuk Simak Disini

Jangan begadang untuk melakukan aktivitas yang tidak penting sebab hal itu dapat membuatmu menjadi kecapean di pagi hari.

Orang dewasa setidaknya memerlukan 6 hingga 7 jam untuk tidur.

Jadi apabila kamu bangun jam 6 pagi, tentunya kamu sudah bersiap tidur sebelum jam 10 malam.

Supaya waktu tidurmu tidak kacau, kerjakan hal ini setiap hari hingga kamu terbiasa tidur di waktu tersebut.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan