Sambut Bulan Suci Ramadan, Pengurus Masjid Jami' An Nur Lubuklinggau Gelar Tradisi Punggahan
BERSAMA : Ketua Masjid Jami' An Nur, Anwar Muchlis foto bersama seluruh Pengurus Masjid Jami' An Nur usai acara Punggahan menyambut bulan suci Ramadan, Sabtu 9 Maret 2024.-Foto : Dokumen-Pengurus Masjid Jami’ An Nur
Ketua RT5 Jamil mengatakan acara ini dilaksanakan selain untuk menyambut datangnya bulan suci Ramadan, juga bergembira bersama warga dengan datangnya bulan suci Ramadan dan mengirimkan doa kepada mereka yang sudah wafat.
BACA JUGA:Momen Ramadan Ladang Rezeki dan Pahala, 7 Ide Usaha Hampers Unik atau Berikan ke Orang Terdekat
Dengan adanya kegiatan ini Jamil berharap semoga kedepan warga semakin kompak.
"Karena acara ini dibuat dengan konsep dari warga untuk warga, dengan tujuan tetap terjalin hubungan silaturahmi yang baik antar warga," tutupnya. (*)