Siswa MAN 2 Lubuklinggau Unjuk Bakat, Adakan Safari Ramadan di Kota Lubuklinggau
Editor: SULIS
|
Senin , 18 Mar 2024 - 17:48

Peserta didik MAN 2 Lubuklinggau foto bersama pengurus masjid dan guru pendamping usai kegiatan Safari Ramadan 1445 H.-Foto : Dokumen -MAN 2 Lubuklinggau
Ibu Hasnarita berharap dengan diadakannya Safari Ramadan ini bisa memberikan pengalaman berharga bagi peserta didiknya bahwa ilmu-ilmu yang mereka pelajari di MAN 2 Lubuklinggau jika ditekuni akan sangat bermanfaat di masyarakat.
Dengan memiliki ilmu-ilmu agama, dan hafalan Al-Quran bisa memudahkan kita untuk ambil peran dalam kegiatan-kegiatan keagamaan di masyarakat.(*)