Resep Nasi Bakhari

Nasi Bukhari Makanan Khas Timur Tengah-Foto : Dokumen Famvida Hotel-

2 Gr Jintan Utuh

2 Gr Cengkih

Pelengkap

Kismis

Fattoush

Acar

Kacang mede goreng

BACA JUGA:Resep Kue Kering Kastengel Keju, Jadi Sajian Favorit Saat Lebaran

Cara Membuat:

1. Iris bawang bombai memanjang, kemudian cincang kasar bawang putih.

2. Panaskan minyak lalu masukkan bawang bombay dan bawang putih. Tumis sampai bawang bombai sedikit hangus dan kecokelatan.

3. Kemudian masukkan daun salam tumis sebentar. masukkan tomat yang sudah dihaluskan dan juga sauce tomat lalu tumis sebentar.

4. Kemudian masukkan wortel yang sudah diparut seperti keju. Tumis sampai wangi.

5. Setelah bumbu matang dan wangi masukkan bahan rempah dan tumis sampai wangi.

6. Kemudian masukkan air panas, tambahkan garam atau bisa ditambahkan penyedap.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan