5 Rekomendasi Parfum Pria yang Bisa Kamu Beli di Indomaret, apa saja? Yuk Simak Disini

Rekomendasi parfum pria yang bisa kamu beli di Indomaret-Tangkap layar-Tangkap layar

KORANLINGGAUPOS.ID - Dalam kegiatan sehari-hari pasti semua orang ingin memancarkan aroma wangi dari tubuhnya, tak terkecuali seorang pria.

Ada banyak rekomendasi parfum pria yang tahan lama dan bisa dengan mudah kalian temukan di Indomaret.

Di Indomaret tersedia berbagai merek parfum pria yang bisa kalian pilih lantaran wanginya yang enak dan tidak pasaran.

Seperti dilansir KORANLINGGAUPOS.ID dari  Hops.ID  berikut ini adalah beberapa rekomendasi parfum pria yang tersedia di Indomaret

BACA JUGA:Berikut 4 Rekomendasi Parfum dengan Aroma Kalem dan Tahan Lama

1. Kahf

Parfum dengan merek Kahf hadir sebagai solusi bagi kamu yang mencari parfum cowok murah.

Adapun untuk parfum Kahf ini punya wangi segar dari varian ini dihasilkan dari perpaduan citrus.

2. Morris

BACA JUGA:8 Rekomendasi Parfum di Alfamart Wangi Tahan Lama Bahkan saat Kena Keringat

Parfum Morris ini diciptakan khusus untuk menjawab kebutuhan para milenial akan wewangian yang khas.

Jika kalian menggunakan parfum Morris ini nantinya akan menghasilkan aroma buah yang dikombinasikan dengan bahan lain pada setiap variannya.

Sehingga kalian bisa merasakan aroma yang menyegarkan dan menambah semangat hanya dengan menyemprotkan parfum ini.

3. AXE

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan