10 Ikan Terbesar di Dunia, Ada yang Beratnya sampai 21,5 Ton

10 Ikan Terbesar Di Dunia, Ada yang Beratnya sampai 21,5 Ton-tangkap layar-

BACA JUGA:Modal Rp 2,8 Juta Apin Sukses Bisnis Jual Makanan Hewan

7. Sharptail Mola

Sharptail mola atau mola ekor tajam memiliki nama latin Masturus lanceolatus ikan ini hidup di perairan laut tropis dan beriklim sedang di dunia.

Panjang ikan mola ekor tajam bisa mencapai panjang sekitar 4 meter atau 11 kaki dan beratnya mencapai 2 ton.

8. Sunfish Hoodwinker

BACA JUGA:Waspada 4 Penyakit Hewan Ternak Dimusim Penghujan

Spesies mola tecta baru-baru ini baru diketahui keberadaannya Pasalnya, ikan ini jarang terlihat meski demikian, mola tecta atau sunfish hoodwinker memiliki ukuran tubuh yang besar.

Habitat ikan ini sering ditemukan di perairan laut belahan Bumi Selatan di mana ia memangsa hewan bertubuh bening transparan yang bernama salpidae atau salps.

9. Beluga Sturgeon

Ikan Beluga Strugeon yang terancam punah, karena beluga sturgeon hanya hidup di kawasan Laut Hitam, Kaspia dan Adriatik.

BACA JUGA:Hati-hati Jika Mengusir 5 Hewan ini Jangan Sampai Terbunuh

Ikan Beluga Strugeon di lautan ini banyak dieksploitasi oleh manusia untuk diambil kaviarnya dan diolah makanan mahal serta lezat.

Salah satu ikan beluga sturgeon terbesar diketahui pernah ditemukan dengan panjang sekitar 7 meter atau 23,6 kaki dan berat 1.571 kg.

10. Reef Manta Ray

Manta Alfredi atau pari manta merupakan jenis pari terbesar kedua yang ada di dunia, Ikan terbesar di dunia urutan kesepuluh ini hidup perairan laut tropis dan subtropis.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan