Jarang Diketahui, 7 Manfaat Konsumsi Buah Kelengkeng Bagi Kesehatan Tubuh

Jarang Diketahui, 7 Manfaat Konsumsi Buah Kelengkeng Bagi Kesehatan Tubuh-tangkap layar-JASMADI

KORANLINGGAUPOS.ID - Siapa nih yang tidak tahu buah ini? buah kelengkeng adalah salah satu jenis buah yang banyak disukai oleh masyarakat Indonesia. 

Meskipun memiliki ukuran yang kecil, buah ini menawarkan sederet manfaat untuk kesehatan tubuh. 

Maka kalian perlu mengetahui kandungan dan manfaat dari buah kelengkeng, kalian bisa simak artikel ini sampe akhir.

Siapa sangka di balik buahnya yang kecil dan manis, ternyata buah kelengkeng memiliki beberapa manfaat bagi kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Ibu Hamil Wajib Ketahui 4 Manfaat Buah Kelengkeng Ini,Yuk Simak Disini

Berikut 7 manfaat konsumsi buah kelengkeng bagi keshatan tubuh, yang perlu kalian ketahui. 

1.Melawan radikal bebas

Kelengkeng adalah salah satu buah yang kaya akan kandungan asam galat dan asam elagat, keduanya adalah antioksidan yang berperan penting dalam melawan radikal bebas pada tubuh.

Jumlah radikal bebas yang terlalu banyak dapat memicu kerusakan penyakit dan timbulnya penyakit.

BACA JUGA:Inilah 9 Manfaat Buah Kelengkeng Untuk Kesehatan,Yuk Simak Disini

Sebuah penelitian pada tahun 2012 menyebutkan bahwa ekstrak kelengkeng dapat mengurangi peradangan akibat radikal bebas.

Meski demikian, para ahli perlu melakukan penelitian lebih lanjut pada manusia untuk membuktikan kebenaran dari kelebihan buah ini.

2.Memperkuat tulang

Mengonsumsi buah lengkeng ternyata memberikan manfaat untuk kesehatan tulang, dalam buah ini, terdapat kandungan mineral seperti kalsium, fosfor, dan zat besi yang berperan penting dalam mempertahankan kekuatan dan kesehatan tulang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan