AFC 2024: Qatar U23 vs Indonesia U23, Prediksi, Perkiraan Pemain, Kans Garuda Muda Curi Poin Perdana

Jelang Qatar U23 vs Indonesia U23 dalam matchday 1 Grup A AFC Asian Cup U23 2024.-Foto: screenshoot- iNews

Shin Tae-yong, pelatih Garuda Muda mengungkapkan bahwa secara permainan skuad asuhannya memiliki progres yang menjanjikan.

Indonesia tentu punya kans menang apalagi banyak pemain Indonesia U23 dengan jam terbang pada level senior. 

Ditambah kerangka utama skuad asuhan Shin Tae-itu telah cukup lama bermain bersama. 

BACA JUGA:Kualifikasi Piala Dunia 2026: Putaran 3 PPD 2026, Syarat Indonesia Lolos, Butuh Berapa Poin?

Namun, Garuda Muda dalam mengarungi matchday 1 Grup A AFC Asian Cup U23 2024 menghadapi tuan rumah Qatar U23 tetap harus ekstra hati-hati.

Di lain sisi, tuan rumah Qatar U23 wajib diwaspadai karena dalam pertandingan terakhirnya sukses menaklukkan Malaysia U23.

Dan ditambah dukungan penuh dari suporter tuan rumah. 

Apalagi cara bermain Al-Annabi (julukan Qatar) diprediksi tidak jauh berbeda dari timnas seniornya.

Seperti diketahui pada level senior, Qatar sangatlah superior dan itu terbukti dengan berhasil merengkuh gelar juara Piala Asia 2023 lalu. 

Namun Qatar tidak terlalu dominan pada level U-23. 

Qatar gagal lolos dari fase grup dalam ajang Piala Asia U-23 2022 lalu.

Perkiraan Susunan Pemain Qatar U23 vs Indonesia U23:

BACA JUGA:Andre Onana: Keren, Bisa Bicara dengan 4 Bahasa!

Menghadai tuan rumah Qatar U23, Indonesia U23 diperkirakan akan memainkan skuad terbaiknya.

Seperti di sektor belakang akan memasukan Rizky Ridho dan Pratama Arhan serta di barisan tengah terdapat Ivar Jenner hingga Marselino Ferdinan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan