Suhar Warga Desa D Tegal Rejo Sukses Membudidaya Ikan Cupang Jenis Halfmoon , Avatar, Multicolor

Suhar Warga Desa D Tegal Rejo Sukses Membudidaya Ikan Cupang Jenis Halfmoon , Avatar, Multicolor--

Sedangkan kalau untuk Kelas B itu warnanya tidak terlalu pekat, untuk bentuk tubuh itu tidak terlalu besar, selain itu juga dari 700 ekor ikan tersebut, biasanya itu yang masuk ke kelas A tersebut hanya sekitar 150 ekor.

Bahkan dirinya dari berjualan ikan cupang tersebut bisa membeli motor secara Cash, serta membagun rumah dan kebutuhan sehari-hari.

BACA JUGA:7 Fakta Unik Ikan Cupang, yang Tahan Banting Serta Punya Sifat Agresif

Namun untuk tahun ini usaha ikan cupang ini masih anjlok harganya, jadi kita saat ini tidak terlalu banyak membudidaya ikan cupang ini. dulu kita waktu lagi bumingnya ikan cupang, tak hanya kita jual di kabupaten Musi Rawas saja tetapi kita juga jual ke Provinsi Jambi, Bengkulu dan Palembang, khusus anakkan yang kita kirim.

saya mempunyai harapan semoga kedepanya itu bisa usaha ikan cupang ini bisa jaya lagi seperti dulu lagi. Harapnya(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan