Top 7 Rekomendasi Sekolah Kedinasan Tanpa Tes Fisik dan Non Militer
Top 7 Rekomendasi Sekolah Kedinasan Tanpa Tes Fisik dan Non Militer-tangkap layar-JASMADI
KORANLINGGAUPOS.ID - Perlu diketahui bahwa, sekolah kedinasan tanpa tes fisik dan non militer adalah salah satu sekolah kedinasan yang paling jadi incaran.
Sehingga sekolah kedinasan menjadi salah satu tempat impian oleh banyak calon mahasiswa maupun masyarakat di Indonesia.
Disini ada beberapa rekomendasi sekolah kedinasan tanpa tes fisik dan non militer.
Dalam mencari institusi pendidikan tinggi, banyak calon mahasiswa yang tertarik dengan sekolah kedinasan non-militer tanpa tes fisik.
Emang apa saja daftar sekolah kedinasan yang tanpa tes fisik?
Berikut 7 Rekomendasi Sekolah Kedinasan Tanpa Tes Fisik dan Non Militer:
1.STAN
Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) merupakan sekolah kedinasan yang berada di bawah Kementerian Keuangan Republik Indonesia.
BACA JUGA:Daftar di 2 Sekolah Kedinasan ini Syaratnya Mudah Banget
Sekolah kedinasan ini menjadi salah satu sekolah dinas yang tanpa tes fisik dan non militer.
2 .Politeknik Statistika STIS
Politeknik Statistika STIS menjadi salah satu sekolah kedinasan yang tanpa tes fisik dan non militer.
Politeknik Statistika STIS sangat direkomendasikan bagi kalian yang lulusan IPA karena sekolah kedinasan ini banyak belajar tentang jurusan statistika, ekonomi dan sosial kependudukan.