7 Rekomendasi Mobil Listrik Terbaik, Harga Mulai dari Rp60 Juta
7 Rekomendasi Mobil Listrik Terbaik, Harga Mulai dari Rp60 Juta-tangkap layar-JASMADI
7.Lexus UX300e - Harga Mulai dari (Rp1,245 Milyar)
Mobil Lexus UX 300e menawarkan pilihan menarik sebagai mobil listrik dari Lexus di Indonesia.
Mencatat sejarah sebagai mobil listrik pertama dari merek tersebut di Tanah Air, dengan kehadiran mesin listrik ini, Indonesia menjadi negara pertama di Asia Tenggara yang memasarkan Lexus UX 300e.
Mobil ini didukung oleh motor listrik yang memberikan daya sebesar 201 hp dan torsi 300 Nm, motor tersebut dipadukan dengan baterai berkapasitas 54,35 kWh, memberikan jarak tempuh hingga 300 km dengan satu pengisian daya.
Nah itulah 7 Rekomendasi Mobil Listrik Terbaik, Harga Mulai dari Rp60 Juta.
BACA JUGA:1.299 Unit Siaga Layani Pengguna Mobil Listrik, Dirut PLN Sidak Begini Hasilnya
Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia.
Atau bisa ikuti melalui disaluran WhatsApp klik LINK INI dan pesan siar WhatApp di LINK INI.
Lalu bisa juga ikuti Telegram di LINK INI.
Semoga apa yang telah disampaikan baik berita maupun artikel ini bisa bermanfaat.(*)