Yamaha Mio 155cc 2024 Siap Gebrak Pasar, Apakah bisa Kalahkan Honda Vario 185cc?

Yamaha Mio 155cc 2024 Siap Gebrak Pasar, Apakah bisa Kalahkan Honda Vario 185cc-tangkap layar-JASMADI

KORANLINGGAUPOS.ID - Di dalam dunia otomotif Indonesia kembali diramaikan oleh kabar terbaru dari Yamaha, bahwa akan meluncur produk terbarunya. 

Pada kali ini, perhatian tertuju pada skutik terbaru yang dikabarkan akan segera meluncur, yakni Yamaha Mio 155cc 2024. 

Dengan popularitas Mio series sebelumnya sangat tinggi, kehadiran Mio 155cc 2024 tentu saja sangat dinanti oleh para pecinta skutik di Indonesia.

Mari kita simak berbagai bocoran spesifikasi dan prediksi keunggulan yang ditawarkan Yamaha Mio 155cc 2024 ini:

BACA JUGA:Intip Spesifikasi Yamaha Mio Sporty Terbaru 2024, Menjadi Idola Pasar di Indonesia

- Teknologi VVA

Bocoran yang paling menarik perhatian adalah penggunaan mesin baru berkapasitas 155cc dengan teknologi Variable Valve Actuation (VVA).

Dengan Teknologi VVA diyakini mampu menghadirkan performa yang lebih baik dan efisiensi bahan bakar yang lebih optimal. 

Maka para penggunaan mesin 155cc ini akan menjadi peningkatan signifikan dibandingkan dengan Mio series sebelumnya.

BACA JUGA:Yamaha Mio Sporty Terbaru 2024, Penghobi Mio Lawas Bisa Ngiler Siap Gebrakan Pasar Indonesia

Karena mio pada series sebelumnya kebanyakan menggunakan mesin berkapasitas 125cc.

Peningkatan tenaga mesin sangat memanjakan pengendara yang menginginkan performa lincah dan bertenaga, untuk penggunaan sehari-hari dan perjalanan jarak jauh.

Tentu dengan teknologi VVA, Mio 155cc 2024 diharapkan mampu bersaing di pasar yang semakin kompetitif.

- Desain Modern 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan