10 Penyebab Mata Panda, Ini Solusi Hilangkan Mata Panda Nomor 9 Pasti Ada yang Mengalami

INI SOLUSI DAN MENGHILANGKAN MATA PANDA--

LINGGAUPOS.BACAKORAN.CO - Hai guys! Ada yang tahu sosuli mata panda, kali ini kita membahas penyebab dan solusi mata panda.

Kenapa bisa muncul kantung mata kemudian kenapa juga mata bagian bawah bisa menghitam?

Disini kita bahas dalm artikel ini, maksud mata panda atau ada lingkaran hitam di pinggiran mata, bukan habis ditonjok atau memar ya guys.

Jadi mata panda membentuk kantung kemudian ada yang berwarna hitam juga di bawahnya, beberapa orang pasti pernah mengalami hal ini.

BACA JUGA:Bangkitkan Energi dari Makan yang Sehat, Biasakan Makan Sayur dan Buah

Apa yang anda lakukan, usaha apa yang anda lakukan untuk mengurangi mata panda anda?

Dikutip dari Youtube @sb30health, Berikut 10 penyebab dan solusi mata panda:

Pertama bisa jadi faktor genetik. Sudah mencoba berusaha melakukan remed treatment apapun tapi masih belum bisa hilang dengan baik masih samar-samar?

Ini biasanya karena faktor genetik yaitu bentuk wajah anda.

Ya tentu saja kalau anda adalah anak dari kedua orang tua anda otomatis wajah anda akan mirip dengan salah satunya ya, kalau orang tua anda kedua-duanya punya kantung mata yang besar kemungkinan anda juga akan ikut sama.

BACA JUGA:Tips Merawat Bayi Baru Lahir ala dr Indra Tarigan, Sp.OG

Karena bentuk tulang wajah anda mirip dengan mereka.

Kedua disebabkan oleh menangis, sudah tahukan kalau setiap kali menangis atau habis menangis biasanya mata bengkak.

Kemudian wajah kita lebih merah karena aliran darah akan banyak ke wajah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan