4 Tips Menjaga Kesehatan Baterai smartphone

Tips menjaga Kesehatan baterai smartphone--

LINGGAUPOS.BACAKORAN.CO - Baterai awet tentunya menjadi idaman setiap pengguna smartphone. Ada banyak cara yang bisa dilakukan demi menjaga baterai smartphone mencapai umur yang panjang.

Sebagai pengguna smartphone, pastinya kita pernah mengalami ponsel menjadi menjadi boros dan cepat habis. Padahal sebelumnya kondisi baterai irit.

Oleh sebab itu baterai merupakan salah satu komponen penting yang digunakan sebagai sumber energi pada smartphone kita.

Nah, berikut 4 tips menjaga kesehatan baterai yang Anda harus tahu:

BACA JUGA:5 Handphone Vivo Ram 8 GB Turun Harga Signifikat di Pengujung Tahun 2023

Pertama untuk menjaga kesehatan baterai smartphone, jangan gunakan handphone ketika pengecasan sedang berlangsung.

Atau sebaiknya matikan saja meskipun smartphone masa kini memiliki berbagai perlindungan saat melakukan pengisian daya baterai pada saat kondisi menyala.

Akan tetapi ada baiknya kamu mematikan hape untuk mempercepat pengisian daya baterai agar tidak terbebani oleh sistem operasi maupun.

BACA JUGA:Infinix Gak Ada Obat! Handphone Infinix Terbaru Akhir Tahun 2023, Buruan Cek Sekarang

Kedua yaitu hentikan pengecasan daya baterai setelah terisi 100%. Banyak smartphone masa kini yang sudah memiliki fitur untuk memutus arus pengisian daya ketika sudah kondisi 100%. Akan tetapi lebih baik Jika sebelum 100% dihentikan pengisian baterainya.

Salain itu perlu diingat beberapa smartphone dengan harga terjangkau.

Belum tentu memiliki kualitas komponen yang setara dengan kelas atas Untuk berjaga-jaga sebaiknya kamu menghentikan proses pengecasan baterai ketika hape sudah penuh Hal itu untuk mencegah arus tegangan yang dialirkan terus berjalan.

Ketiga jangan biarkan daya baterai sampai 0% atau habis total. Jangan pernah membiarkan kondisi baterai dalam keadaan hingga 0%.

BACA JUGA:5 Handphone Murah Direntan Harga Rp 1 Jutaan Paling layak Dibeli, Ram 3Gb Akhir Tahun 2023

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan