Jadi Menu Favorit Saat Buka Puasa, Ini Cara Membuat Risoles Rogout Ayam
Resep risoles rogout ayam super renyah dan lezat.-Ilustrasi-Tangkapan Layar
KORANLINGGAUPOS.ID - Siapa sih yang tidak suka gorengan, apalagi gorengan yang satu ini yaitu Risoles Rogout Ayam.
Risoles rogout ayam ini menjadi salah satu menu favorit yang bisa dijadikan sebagai sajian untuk berbuka puasa.
Biasanya, risoles rogout ayam ini paling enak jika disantap dengan menggunakan saus tomat atau saus sambal, sehingga akan menambah kelezatannya.
Risoles rogout ayam ini terbuat dari kulit lumpia yang diisi dengan campuran berbagai bahan seperti bihun (sohun), wortel, telur, daging ayam cincang, dan bumbu-bumbu lainnya.
BACA JUGA:Cara Membuat Bubur Srontol Khas Mojokerto Yang Manis dan Kenyal Untuk Berbuka Puasa
Semua bahan tersebut akan digulung menjadi satu bersama kulit lumpia sehingga akan menghasilkan rasa yang enak dan renyah ketika sudah digoreng.
Nah, supaya tidak penasaran dengan rasanya, mari simak resep risoles rogout ayam berikut ini.
Bahan yang digunakan untuk kulit risolesnya :
· 500 gram tepung terigu protein sedang
BACA JUGA:Resep Nasi Goreng Kampung Enak dan Praktis Untuk Sajian Saat Sahur
· 50 gram gula pasir
· 5 kuning telur
· 1 putih telur
· 1 sdt garam