Ketua FORPESS Muba Tutup Usia, Sekda Apriyadi Salat dan Antar Jenazah ke Pemakaman

Selasa 14 May 2024 - 18:23 WIB
Reporter : SULIS
Editor : SULIS

"Banyak kenangan bersama Almarhum, Alhamdulillah beliau sangat maksimal turut andil menyukseskan MTQ XXX," tuturnya. 

Diketahui, Kiyai Asep menghembuskan napas terakhir di Rumah Sakit Hermina Palembang pada pukul 01.30 WIB, Selasa 14 Mei 2024.

Dan dimakamkan di Pondok Pesantren Riyadhul Alliyah Desa Mekar Jadi Kecamatan Sungai Lilin.(*)

Kategori :