Saat kita terkena demam berdarah pasti akan mengalami penurunan tingkat trombosit, oleh karena itulah konsumsi daun pepaya sangat dianjurkan untuk penderita demam berdarah.
Karena daun pepaya mengandung enzim papain yang mempunyai kemampuan trombosit, oleh karena itulah duan pepaya sering digunakan untuk perawatan medis penyakit demam berdarah.
BACA JUGA:3 Tips Ampuh Cara Mengobati Burung Merpati Tetelo,Salah Satunya Menggunakan Daun Pepaya
4. Bisa Mengontrol Darah Tinggi
Di Negara Meksiko daun pepaya sering dimanfaatkan untuk pengobatan tradisional sebagai terapi alami dari penyakit diabetes dan dapat mengontrol darah tinggi.
Karena daun pepaya mempunyai kemampuan untuk melindungi sel penghasil insulin di pankreas dari kerusakan dan juga kematian dini.
5. Bisa Menghambat Pertumbuhan Bakteri
Daun pepaya memiliki ekstrak yang mampu menghambat pertumbuhan bakteri.
Hal ini bisa terjadi karena daun pepaya memiliki 50 bahan aktif salah satunya senyawa karpain yang dapat menghambat pertumbuhan mikroorganisme seperti parasit, cacing, jamur, sel kanker dan bakteri.
BACA JUGA:Belum Banyak yang Tahu Inilah 7 Manfaat Akar Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh yang Menyehatkan
6. Menjaga Kesehatan Kulit
Manfaat selanjutnya duan pepaya yang tak kalah penting yaitu dapat menjaga kesehatan kulit tetap bersih dan jernih.
Karena daun pepaya memiliki sifat antioksidan yang membantu dalam proses penuaan.
Bukan hanya itu saja ekstrak daun pepaya juga dapat melembabkan dan mencegah kulit agar tidak kering.
7. Baik Untuk Hati
Daun pepaya dipercaya bisa membantu menghilangkan semua racun dan kotoran dalam tubuh sebagai pembersih alami.