3 Tips Ampuh Cara Mengobati Burung Merpati Tetelo,Salah Satunya Menggunakan Daun Pepaya

3 Tips Ampuh Cara Mengobati Burung Merpati Tetelo,Salah Satunya Menggunakan Daun Pepaya-Tangkap Layar-Muhammad Hidayat

KORANLINGGAUPOS.IDBagi pencinta merpati, mengetahui tips cara mengobati burung merpati tetelo sangatlah penting.

Tetelo adalah penyakit yang sangat serius yang dapat dengan cepat menyebabkan kematian merpati.

oleh karena itu, merpati kesayangan anda perlu di rawat dengan baik jika terkena tetelo.

Merpati yang sudah terjangkit penyakit ini jarang sekali dapat sembuh total,beberapa kasus dengan merpati yang memiliki daya tahan tubuh kuat biasanya sembuh tapi akan menjadi cacat, ditandai dengan kepalanya yang suka muta-mutar.

BACA JUGA:Pak Moncos Sukses Ternak Merpati di Lubuklinggau, Harga Per Ekor Jutaan

Kemungkinan virus kembali menyerang pun cukup tinggi, jika daya tahan tubuh merpati lemah maka biasanya berakhir dengan kematian dalam 1-7 hari karena di sebabkan oleh virus.

Sebelum membahas lebih jauh mengenai pengobatan penyakit tetelo, ketahui dahulu penyebab penyakit tetelo.

Penyakit yang berpontensi berbahaya yang di kenal sebagai merpati tetelo menyerang burung merpati.

Merpati yang terkena tetelo biasanya menunjukan tanda-tanda termasuk kelelahan, kurang nafsu makan, dan badan kembung ,selain itu merpati akan menderita diare dan kesulitan bernafas.

BACA JUGA:Inilah 5 Cara Memelihara Burung Merpati Dengan Benar,Yuk Simak Disini!

Merpati tetelo bisa berakibat fatal dalam waktu 24 hingga 48 jam setelah timbulnya gejala jika tidak di obati,anda dapat menjaga kebersihan kandang merpati.

Memberi makan mereka makanan sehat dan memastikan mereka memiliki ajses terhadap air bersih untuk membantu mereka menghimndari tetelo.

Selain itu, merpati dapat menerima imunisasi, tetelo harus segera di obati jika ada merpati yang mengidapnya agar tidak menular merpati lain.

Agar penyakit tetelo tidak menular pada merpati lainnya maka harus dilakukan pengobatan tetelo pada merpati berikit yang di lansir oleh situshewan. com :

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan