Jangan Sia-Siakan 7 Amalan di Bulan Zulhijjah Ini, yang Pahalanya Setara Haji dan Umroh

Selasa 11 Jun 2024 - 05:02 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

Rasulullah SAW bersabda, "Setiap perbuatan baik adalah sedekah" (HR. Bukhari).

7. Memperbanyak Doa

Bulan Zulhijjah adalah waktu yang mustajab untuk berdoa, terutama pada hari Arafah.

BACA JUGA:Mumpung Bulan Zulhijjah, Lakukan Amalan ini untuk Menghapus Dosa

Memperbanyak doa di hari-hari ini, terutama doa kebaikan dunia dan akhirat, sangat dianjurkan. 

Nabi Muhammad SAW bersabda, "Sebaik-baik doa adalah doa pada hari Arafah" (HR. Tirmidzi).

Bulan Zulhijjah menawarkan banyak kesempatan untuk mendapatkan pahala besar melalui berbagai amalan. 

Bagi mereka yang tidak bisa menunaikan haji dan umroh, memperbanyak ibadah dan amalan di sepuluh hari pertama Zulhijjah dapat memberikan pahala yang setara. 

BACA JUGA:Yukk Raih Pahala dan Keutamaan di Bulan Dzulhijjah, dengan 7 Amalan Sunnah Ini

Puasa hari Arafah, menyembelih kurban, memperbanyak dzikir, shalat malam, membaca Al-Qur'an, sedekah, dan doa adalah beberapa amalan yang sangat dianjurkan. 

Dengan melakukan amalan-amalan tersebut, kita dapat meraih keberkahan dan pahala yang besar dari Allah SWT.(*)

Kategori :