Cara Terhindar dari Sihir
Berikut adalah beberapa cara yang dianjurkan dalam Islam untuk melindungi diri dari sihir:
1. Memperkuat Iman dan Taqwa kepada Allah SWT
BACA JUGA:3 Misteri dan Keistimewaan yang Diyakini Arti Garis Tangan Lurus Menurut Primbon Jawa
Dengan memperkuat keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT, seseorang akan mendapatkan perlindungan dari-Nya.
Ini termasuk menjalankan shalat lima waktu, berpuasa, membayar zakat, dan melakukan amalan-amalan sunnah lainnya.
2. Membaca Ayat-Ayat Perlindungan
Beberapa ayat Al-Qur'an yang dikenal sebagai ayat perlindungan meliputi:
- Ayat Kursi (QS. Al-Baqarah: 255)
- Surat Al-Falaq (QS. Al-Falaq: 1-5)
- Surat An-Nas (QS. An-Nas: 1-6)
Membaca ayat-ayat ini secara rutin, terutama setelah shalat, dapat memberikan perlindungan dari sihir.
BACA JUGA:6 Arti Mimpi Bertemu Orang Tua yang Sudah Meninggal, Begini Menurut Primbon Jawa
3. Memohon Perlindungan kepada Allah SWT
Rasulullah SAW mengajarkan beberapa doa untuk memohon perlindungan dari segala bentuk kejahatan, termasuk sihir. Salah satu doa yang dianjurkan adalah: