Performa dan Prosesor
Kedua perangkat ini dipersenjatai dengan chipset terbaru dari Qualcomm, yaitu Snapdragon 8 Gen 2.
Chipset ini menawarkan performa yang tinggi serta efisiensi energi yang lebih baik, memastikan pengalaman multitasking dan gaming yang mulus.
BACA JUGA:Samsung Galaxy M15 5G Resmi Meluncur di Indonesia, Hadir dengan Baterai Raksasa Harga Murah
Samsung Z Flip 6:
- RAM: 8GB
- Penyimpanan Internal: 256GB / 512GB
- Baterai: 3.700 mAh dengan dukungan pengisian cepat 25W, pengisian nirkabel 15W, dan pengisian balik nirkabel 4.5W.
BACA JUGA:Bocoran Terbaru Samsung Galaxy S25, Pakai Chip MediaTek dan Desain ala Note 7
Samsung Fold 6:
- RAM: 12GB
- Penyimpanan Internal: 256GB / 512GB / 1TB
- Baterai: 4.500 mAh dengan dukungan pengisian cepat 25W, pengisian nirkabel 15W, dan pengisian balik nirkabel 4.5W.
BACA JUGA:Top 4 Rekomendasi HP Samsung Murah Terbaik 2024 Untuk Bermain Game
Kamera
Samsung Z Flip 6: