7 Rekomendasi HP Samsung Termurah 2024 yang Punya Perlindungan Corning Gorilla Glass Victus

Sabtu 27 Jul 2024 - 10:05 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

Khususnya untuk varian ini, spesifikasi baterai yang ditawarkan sangat awet karena berkapasitas 4500mAh.

Sementara untuk fitur-fitur unggulan, Samsung Galaxy S22 Plus sudah mendukung IP68, menggunakan panel Dynamic AMOLED 2X, kamera OIS, dan masih banyak lagi lainnya. 

Terakhir, ada perlindungan Corning Gorilla Glass Victus+ yang diletakkan pada bagian depan dan belakang. 

BACA JUGA:Hp Samsung Kalian Lemot? Inilah 5 Tips Mudah Mengatasi Hp Samsung Agar Tidak Lemot Lagi

BACA JUGA:Top 4 Rekomendasi HP Samsung Murah Terbaik 2024 Untuk Bermain Game

Bagi kalian yang tertarik memilikinya, harga Samsung Galaxy S22 Plus berkisar di angka Rp9,5 jutaan.

4. Samsung Galaxy S22

Samsung Galaxy S22 juga termasuk salah satu seri flagship HP Samsung yang dirilis pada Februari 2022. 

Rasanya sangat disayangkan jika HP berdesain premium dengan layar dan bodi belakang yang terbuat dari kaca ini mengalami kerusakan. 

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi HP Samsung Terbaik 2024, Cocok untuk Bermain PUBG Mobile dengan Lancar

BACA JUGA:Daftar 5 Hp Samsung yang Turun Harga Secara Drastis di Bulan Juni 2024

Untungnya, ada perlindungan Corning Gorilla Glass Victus+ yang disematkan sehingga kalian tak perlu khawatir.

Layar HP ini juga memiliki segudang teknologi yang membuat mata pengguna dijamin tak mau lepas. 

Samsung Galaxy S22 menggunakan layar panel Dynamic AMOLED 2X seluas 6,1 inci, mendukung refresh rate 120Hz, HDR10+, dan 1300 nits. Di marketplace, harga HP ini berada di kisaran angka Rp8,7 jutaan.

5. Samsung Galaxy S21 Plus

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi Hp Samsung Terbaru 2024, Punya Harga di Bawah Rp2 Jutaan

Kategori :