Dibuka 20 Agustus CPNS 2024, Ini Persyaratan Administrasi yang Jangan Ada Dilupakan

Sabtu 17 Aug 2024 - 05:04 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

Swafoto

BACA JUGA:BKN Resmikan, Jadwal Pendaftaran dan Tes Penerimaan CPNS 2024, Buruan Catat!

BACA JUGA:Ini Kuota Formasi CPNS 2024 Pemkot Mojokerto yang Sudah di Kantongi

Foto diri pelamar untuk keperluan verifikasi.

Kartu Tanda Penduduk (KTP)

Identitas resmi yang masih berlaku, menunjukkan kewarganegaraan pelamar.

Ijazah dan Sertifikat Registrasi (Serdik) atau Surat Tanda Registrasi (STR)

BACA JUGA:CPNS Tenaga Kesehatan 2024 Wajib Lampirkan Surat ini Jika Tidak Mau Gagal, Berikut 30 Jenis Jabatannya

BACA JUGA:Seleksi CPNS 2024 Tenaga Kesehatan Wajib Ada STR, Berikut Daftar dan Jadwal Pendaftaran

Bukti kelulusan pendidikan terakhir dan kualifikasi profesional yang diperlukan.

Transkrip Nilai

Rekapitulasi nilai yang menunjukkan capaian akademis selama pendidikan.

Surat Penugasan Guru untuk Tenaga Honorer Kategori-2 (THK-2)

BACA JUGA:Update Terbaru CPNS 2024, Berikut Cara Cek Formasi dan Jadwal Terbaru Seleksinya

BACA JUGA:STR tak Berlaku Bagi CPNS 2024 formasi Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan ini, Berikut Ulasannya?

Khusus bagi pelamar dari THK-2, diperlukan surat penugasan guru sebagai bukti pengalaman kerja.

Kategori :