5 Rekomendasi Kamera Digicam yang Bagus untuk Fotografi dan Traveling

Sabtu 24 Aug 2024 - 10:07 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

KORANLINGGAUPOS.ID - Ada beragam merk kamera digicam yang bagus untuk fotografi dan traveling sehingga banyak diincar untuk mengabadikan segala momen berharga kalian.

Di pasaran tersedia berbagai merk digicam yang bagus untuk berbagai kegunaan, mulai dari fotografi sampai traveling. 

Bagi yang bingung memilihnya, berikut ini 3 rekomendasi kamera digicam yang bagus dan dapat memberi hasil memuaskan.

1. Sony Cyber-shot DSC-RX100 VII

BACA JUGA:7 Rekomendasi Kamera Vlog untuk Konten Kreator Terbaik 2024, Cocok Untuk Para Pemula

BACA JUGA:5 Rekomendasi Kamera Vlog untuk Kreator Konten Terbaik, Cocok buat Pemula!

Digicam ini mampu menawarkan perpaduan antara kecepatan, jangkauan, dan portabilitas yang layak diandalkan. 

Generasi ketujuh dalam seri RX100 ini punya desain yang sangat praktis dengan lensa Zeiss Vario-Sonnar T* setara 24-200mm.

Hadir dengan sensor CMOS Exmor RS 20.1MP 1" yang didesain ulang, produk ini juga dilengkapi dengan prosesor gambar BIONZ X yang sudah diperbaharui. 

Sangat handal untuk kinerja pemotretan cepat dengan sensitivitas tinggi terhadap ISO 12800.

BACA JUGA:Xiaomi Redmi Note 13 Pro Miliki Kamera 200 MP Tawarkan Kualitas Jernih dan Tajam, Dibanderol Harga Terjangkau!

BACA JUGA:Bocoran Terbaru Nokia Eve Max 5G 2024: Dibekali Kamera 144 MP dan Layar Super AMOLED

2. Ricoh WG-80 Digital Camera (Black)

Rekomendasi selanjutnya untuk merk kamera digicam yang bagus adalah Ricoh WG-80 yang sangat cocok untuk travelling dan fotografi outdoor. 

Bahkan bisa diandalkan untuk memotret dengan kedalaman 46' selama dua jam lamanya.

Kategori :