6 Rekomendasi Hp Samsung Harga Rp 2 Jutaan Terbaik 2024

Senin 09 Sep 2024 - 13:35 WIB
Reporter : JASMADI
Editor : JASMADI

Samsung Galaxy A14 5G cocok untuk kalian yang mencari HP mid-range dengan konektivitas 5G yang kuat.

BACA JUGA:Samsung Galaxy S24 Ultra Gila-gilaan Diskon di Indonesia, Berikut Rincian Harga Terbaru dan Spesifikasinya

BACA JUGA:Samsung Galaxy A32: Smartphone Menengah dengan Fitur Premium, Harganya Segini!

2. Samsung Galaxy A30s

Samsung Galaxy A30s menggunakan prosesor Exynos 7904 dan RAM 4 GB, terdapat juga game booster dapat meningkatkan performa saat bermain game.

Samsung Galaxy A30s memiliki  fitur NFC.

Terdapat tiga kamera belakang dengan konfigurasi 25MP (Sony IMX576 dengan aperture f/1.7 dan PDAF) + 8MP  (ultrawide f/2.2 + 2MP (depth sensor).

BACA JUGA:Samsung Galaxy S24 Ultra Turun Harga! Jadi Segini Harganya Sekarang

BACA JUGA:Samsung Galaxy Tab A9 : Tablet Android Handal Tersedia di Beta Indah Cell Lubuk Linggau

Dengan Kamera depan beresolusi 16MP dan aperture f/2.0.

3. Samsung Galaxy A22 5G

Samsung Galaxy A22 5G menggunakan Layar berukuran 6,6 inci FHD+ dan suport refresh rate 90Hz

Bagi kalian yang hobi foto HP ini memikiki tiga kamera belakang dengan sensor utama 48 MP (f/1.8), ultrawide 5 MP (f/2.2) dan kamera bokeh 2 MP (f/2.4), kamera selfienya resolusi 8 MP.

BACA JUGA:Samsung Galaxy M23 5G Ditenagai Prosesor Qualcomm Snapdragon 750G dan Tampil Stylish Miliki Layar Full HD+

BACA JUGA:Cek Keunggulan Samsung Galaxy S22 Smartphone Kelas Premium Tawarkan Spek Handal dan Kinerja Solid

Samsung Galaxy A22 5G dibekali dengan prosesor MediaTek Dimensity 700 yang di suport RAM 6 GB dan ruang penyimpanan internal sebesar 128 GB, hingga 1TB.

Kategori :