Sudah Cair BPNT Tahap 5 September dan Oktober 2024? Coba Cek Dulu dengan Cara ini

Selasa 22 Oct 2024 - 10:15 WIB
Reporter : DHAKA R PUTRA
Editor : DHAKA R PUTRA

KORANLINGGAUPOS.ID - Pada Oktober 2024 masih belum ada kepastian untuk penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) kapan bisa cair.

BPNT ini dari pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) untuk mendukung pemenuhan kebutuhan pangan bagi keluarga penerima manfaat atau KPM.

Setiap bulan KPM akan menerima bantuan BPNT sebesar Rp200 ribu dikirim melalui rekening Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Pencairan BPNT Oktober 2024 ini memang telah mulai disalurkan dari September 2024 yang merupakan penyaluran tahap 5.

Maka penerima Bansos akan menerima Rp400 ribu, tentu BPNT akan mengurangi beban ekonomi rumah tangga masyarakat miskin dan rentan dalam situasi sulit.

BACA JUGA:Bansos BPNT Oktober 2024 Cair, Cek Status Penerima di Situs Kemensos, Segini Nominanya

BACA JUGA:5 Program Bansos Bakal Lanjut Selama Masa Pimpinan Prabowo-Gibran, Apa Saja?

Berikut Cara Cek penerima BPNT Periode September 2024 dan Oktober 2024

Cara Cek Penerima BPNT

- Kunjungi cekbansos.kemensos.go.id

BACA JUGA:Kabar Gembira! Pengguna Gas LPG 3 Kg Bakal Dapat Bansos Hingga Rp300 Ribu, Simak Ketentuannya

BACA JUGA:Antisipasi Pemalsuan Dokumen Dinsos Selektif Memproses Bansos Santunan Kematian

- Kemudian klik link cekbansos.kemensos.go.id di HP.

- Masukkan nama daerah yakni nama Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa atau Kelurahan.

- Lalu Masukkan nama Penerima Manfaat yang  sesuai dengan kartu identitas atau KTP.

- Lalu masukan dan ketik 4 huruf kode dalam kotak kode.

BACA JUGA:Penyaluran Bansos Pangan Hingga Juni Sudah Selesai Untuk Bulan Juli Belum Ada Informasi

Kategori :