Jarang Diketahui, Ternyata Tanaman Nilam Memiliki Berbagai Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh

Kamis 24 Oct 2024 - 22:47 WIB
Reporter : GILANG ANDIKA
Editor : GILANG ANDIKA

Kalian harus mengkonsumsi rebusan daun nilam setiap hari jika kalian ingin mendapatkan manfaatnya sebagai daya tahan tubuh dan membuat tubuh menjadi fit.

BACA JUGA:Manfaat Tersembunyi Dari Bunga Kenanga Yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:Lalapan dari Hutan Sumatera Jadi Menu Favorit, 7 Manfaat Kabau Disetiap Gigitannya

3. Sebagai Obat Sakit Kepala

Manfaat selanjutnya dari tanaman nilam yaitu memiliki manfaat sebagai obat sakit kepala, yang sering dijadikan sebagai obat tanaman herbal.

Kandungan tanaman nilai dipercaya dapat meredakan sakit kepala seperti migrain, dengan cara merebus daun nilam dan dikonsumsi setiap hari untuk mendapatkan manfaatnya.

4. Mencegah Infeksi

BACA JUGA:5 Manfaat Tersembunyi Santan Yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Bisa Menyembuhkan Penyakit Ini

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ternyata Daun Krokot Memiliki Segudang Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh

Infeksi sering terjadi karena luka yang diakibatkan dengan berbagai kejadian baik disengaja maupun tidak disengaja, dan luka dapat mengakibatkan infeksi.

Infeksi bisa mengakibatkan luka menjadi parah, semakin membesar dan bahkan membuat luka menjadi lebih buruk jika tidak diobati dengan benar.

Kandungan tanaman nilam bisa kalian rasakan manfaatnya melalui minyak atsiri, yang bisa kalian oleskan pada bagian luka sampai luka sembuh sendirinya.

5. Mengatasi Penyakit Disentri

BACA JUGA:Tidak Hanya Sering Dijadikan Tanam Hias, Ternyata Anggrek Memiliki Banyak Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Rahasia Air Mawar dengan Cara Pemakaiannya gingga 15 Manfaat yang Tersembunyi

Disentri adalah penyakit dengan gejala seperti muntah, mual, diare, sakit perut, hingga demam, yang sering terjadi pada kesehatan tubuh.

Kategori :