Suara RO1S Suara MATAHATI, Ribuan Pendukung Padati TOM Lubuk Linggau

Jumat 25 Oct 2024 - 22:59 WIB
Reporter : MUHAMMAD YASIN
Editor : SULIS

Syahrial menyebut selain dirinya mantan Gubernur Sumsel yang juga mendukung MATAHATI Rosihan Arsyad, dan Alex Noerdin. 

Ia berharap 162 ribu pemilih Kota Lubuk Linggau kompak memilih MATAHATI dan RO1S.

BACA JUGA:Warga Kelurahan Ponorogo Mantap Menangkan ROIS di Pilkada Kota Lubuk Linggau

BACA JUGA:Sambut Kedatangan ROIS Warga Kelurahan Marga Rahayu Teriak ROIS Menang 

”MATAHATI dan RO1S harus menang agar pembangunan di Kota Lubuk Linggau lebih maju lagi,” paparnya.

”Saya jamin MATAHATI dan ROIS calon pemimpin yang amanah. Jangan percaya dengan yang lain. Pilih Calon Gubernur Nomor 3 MATAHATI, Wali Kota Lubuk Linggau Coblos Nomor 1 RO1S,” ungkapnya penuh keyakinan.

Sementara Rodi Wijaya didampingi Imam Senen mengatakan suara RO1S suara MATAHATI.

Mawardi didampingi RA Anita Nurhayati mengatakan bahwa pendukung Prabowo-Gibran dukung MATAHATI dan RO1S. 

BACA JUGA:Pengamat Menilai ROIS Semakin Unggul Begini Analisanya

BACA JUGA:Kampanye Dialogis ROIS Tanpa Artis Berlangsung Meriah


Kampanye bersama Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumsel Nomor 3 Mawardi Yahya-RA Anita Nurhayati (MATAHATI) dan Calon Walikota dan Wakil Walikota Lubuk Linggau Nomor 1 H Rodi Wijaya-H Imam Senen (RO1S) membludak dihibur artis ibu kota Wika Salim. -Foto : M Yasin-Linggau Pos

RA Anita Nurhayati mengatakan kaum perempuan harus diberikan kesempatan untuk berkarya.

Harus ada anggaran khusus untuk pemberdayaan perempuan.

”Perempuan harus punya kesempatan yang sama dengan kaum laki-laki,” jelasnya.

Kategori :