6 Pasukan Elite Mayoritas Muslim di Negara, Ini Daftar Negaranya

Senin 28 Oct 2024 - 10:35 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

Pasukan elit ini dibentuk untuk melindungi Turki dari ancaman internal dan eksternal serta menjalani operasi-operasi berisiko tinggi.

BACA JUGA:Meski Bertegangan, Pasukan Elit PLN Jambi Bisa Lakukan Pekerjaan Jaringan Baru Tanpa Padam

BACA JUGA:Dukung Pengembangan Pertanian di Merauke, PLN Listriki Area Sawah Garapan Kementan-TNI

Seleksi Bordo Bereliler sangat ketat, dengan pelatihan intensif selama 3 hingga 4 tahun.

Pasukan ini memiliki doktrin keras di mana kegagalan tidak pernah menjadi pilihan.

Mereka dikenal berhasil dalam berbagai operasi berisiko tinggi, salah satunya penangkapan Abdullah Ocalan, pemimpin Partai Pekerja Kurdistan (PKK) pada 1999, yang terlibat dalam pemberontakan di Turki.

Dedikasi tinggi dan kemampuan bertempur membuat Bordo Bereliler dianggap sebagai salah satu pasukan elite terbaik di kawasan Timur Tengah.

3. Pakistan

BACA JUGA:17 Perwira Tinggi TNI Dimutasi Panglima Jenderal Agus Subiyanto Oktober 2024, Ini Daftar Namanya

BACA JUGA:Dukung Pengembangan Pertanian di Merauke, PLN Listriki Area Sawah Garapan Kementan-TNI

Special Service Group (SSG) adalah pasukan elite Pakistan yang didirikan pada tahun 1955.

Dikenal dengan semboyan "Iman, Taqwa, dan Jihad di Jalan Allah", SSG adalah pasukan yang memadukan kemampuan militer dengan nilai-nilai agama, menekankan bahwa mereka bertempur untuk membela kebenaran.

SSG memiliki kemampuan bertempur yang mumpuni, baik dengan senjata maupun tanpa senjata.

Mereka sangat terampil dalam melakukan operasi gerilya dan anti-gerilya.

Proses rekrutmen SSG juga ketat, calon anggota harus memiliki pengalaman militer minimal dua tahun serta menjalani pelatihan yang berat dan intensif.

BACA JUGA:10 Pasukan Elit TNI di Indonesia yang Membuat Dunia Ngeri Ketakutan, No 1 Paling Ditakuti

Kategori :