"Harusnya untuk mendirikan SMA lihat dulu rasio berapa jumlah sekolah dasar di daerah tersebut. dan berapa jumlah lulusan Sekolah Menengah Pertama sehingga diketahui berapa kebutuhan sekolah menengah atas," paparnya.
Kemudian moderator mempersiapkan calon Wakil Wali Kota nomor urut 1 untuk menanggapi pernyataan calon Wakil Wali Kota nomor urut 2.
Calon Wakil Wali Kota Nomor Urut 1, Imam Senen menegaskan pendirian SMAN di Kota Lubuk Linggau tidak hanya untuk menampung warga kota Lubuk Linggau tapi juiga waga kabupaten tetangga seperti banyak anak-anak dari PAdang Ulak Tanding Kabupaten Rejang Lebong yang sekolah SMA di Kota Lubuk Linggau.
BACA JUGA:Dibidang Pertanian dan Perkebunan, ROIS akan Menambah Alokasi Pupuk Bersubsidi
BACA JUGA:Ribuan Warga Keputraan Kompak Menangkan ROIS
"Tidak hanya itu juga daerah lainnya banyak yang sekolah SMA di Kota Lubuk Linggau," jawabnya.