Profil Tiga Pendaki Senior Tasikmalaya yang Hilang Kontak di Gunung Balease

Rabu 27 Nov 2024 - 10:35 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

2. Maman Permana (Leneng)

Usia: 49 tahun

Asal: Kelurahan Sambongjaya, Kecamatan Mangkubumi, Kota Tasikmalaya

Nama rimba: Leneng

Angkatan: Barak Tua, 1994

Maman juga dikenal sebagai pendaki berpengalaman yang sangat memahami medan dan strategi bertahan hidup.

Ia telah terlibat dalam berbagai ekspedisi besar, menjadikannya sosok yang dihormati di komunitas Jarambah QC.

BACA JUGA:Jalur Pendakian Puncak Bukit Besak Kembali Dibuka

BACA JUGA:Terlalu Nekat! Pendaki Gunung Dukono Halmahera, Hampir Diterjang Abu Vulkanik

3. Yudiana (Mindo)

Usia: 46 tahun

Asal: Kelurahan Sumelap, Kecamatan Tamansari, Kota Tasikmalaya

Nama rimba: Mindo

Angkatan: Karang Merang, 2004

Sebagai anggota termuda di tim ini, Yudiana tetap memiliki rekam jejak panjang dalam dunia pendakian.

Ia dikenal sebagai pendaki yang tangguh, meski bergabung lebih belakangan dibanding kedua rekannya.

Kategori :