Jelang Ramadan 2025, Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Laksanakan Sidang TPP

Selasa 25 Feb 2025 - 15:20 WIB
Reporter : DHAKA LINGGAU POS
Editor : DHAKA LINGGAU POS

Kepala Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti, Ronald Heru Praptama berharap dalam sidang TPP pada hari ini agar semua Warga Binaan bisa mengikutinya.

BACA JUGA:Wujudkan 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS Ketahanan Pangan, Lapas Narkotika Muara Beliti Panen Sayur

BACA JUGA:Jajaran Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Ikuti Pengarahan dari Dirjenpas Kemenimipas

Dalam rangkaian kegiatan pembinaan yang memang setiap Ramadan diikuti dengan khusyuk serta dalam keadan aman dan tertib.

"Kami berharap dengan adanya sidang TPP ini, pelaksanaan kegiatan bulam suci Ramadan 2025 dapat berjalan dengan aman dan lancar," ucap kalapas.

Sidang TPP salah satu indikator keberhasilan pembinaan di dalam Lapas.

Sekaligus sebagai bentuk evaluasi dalam tahap pembinaan sehingga diperlukan masukan dari berbagai pihak.

BACA JUGA:Berantas HALINAR Wujud 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS, Lapas Narkotika Muara Beliti Razia Blok Hunian

BACA JUGA:Alhamdulillah, 1 Orang Pegawai Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Resmi Dilantik Jadi PNS

Oleh sebab itu, sidang ini harus dilakukan secara objektif dan transparan sehingga semua pihak dapat menerima apapun hasilnya.

Kategori :