Jangan Lewatkan! Mudik Gratis KAI 2025, Ini Jadwal, Syarat, dan Cara Pendaftarannya

Rabu 05 Mar 2025 - 11:35 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

KA Tawang Jaya Premium yang digunakan dalam program ini adalah kereta ekonomi new image dengan fasilitas:

21 baris kursi dengan total 80 tempat duduk

Formasi tempat duduk 2-2 dengan armrest terpisah

Dilengkapi AC central

Kursi tidak dapat diputar

BACA JUGA:Kendaraan Kalian Kena Tilang ETLE Saat Mudik Lebaran? Berikut Cara Mengurusnya

Posisi kursi yang berhadapan hanya di nomor 11-12

Program Mudik Gratis KAI 2025 memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk pulang kampung dengan nyaman tanpa biaya.

Dengan menggunakan Kereta Api Tawang Jaya Premium (KA 178), pemudik bisa melakukan perjalanan dari Jakarta ke Semarang dengan fasilitas terbaik.

BACA JUGA:Mudik Gratis untuk 2.000 Orang Sumsel, Berikut Jadwal Pendaftaran dan Keberangkatannya

Jangan lewatkan kesempatan ini! Segera daftar melalui Access by KAI sebelum kuota habis.

Kategori :