Sebaiknya melakukan pencegahan dengan mengonsumsi biji durian secara teratur.
Sebab di dalam biji durian terdapat kandungan antioksidan yang mampu mencegah penyakit jantung.
Mampu menjaga sistem pencernaan kita, biji durian mengandung serat yang sangat-sangat tinggi untuk mengatasi masalah pencernaan dan sembelit.
BACA JUGA:8 Manfaat Ikan Gabus Untuk Kesehatan,Dipercaya Dapat Menyembuhkan Luka,Hingga Meredahkan Rasa Nyeri
Kandungan serat akan bekerja dengan makanan probiotik yang berkontribusi dalam menjaga sistem pencernaan kita.
Selain itu kandungan vitamin B1 pada biji durian mampu meningkatkan nafsu makan sehingga menguatkan pencernaan di dalam tubuh sendiri.
Manfaat biji durian ternyta juga mampu menguatkan otot, biji durian mengandung protein yang cukup sehingga bermanfaat dalam menambah energi dan menguatkan otot kita.
Adanya kandungan protein tersebut membantu tubuh dalam mengikat kelebihan lemak sehingga otot akan lebih kuat dan berenergi.
BACA JUGA:10 Manfaat Rebusan Daun Salam Yang Lezat dan Berkhasiat Tinggi Untuk Kesehatan,Yuks Simak Disini
Meski memiliki banyak manfaat, tapi ingat Jangan mengonsumsi biji durian dalam kndisi mentah.
Karena biji durian yang mentah mengandung asam lemak siklopropena merupakan racun berbahaya bagi tubuh kita.
Untuk bisa mendapatkan beragam manfaat pastikan biji durian diolah terlebih dahulu seperti dengan merebus yang sampai matang.
Ternyata biji durian bisa sebagai sumber makanan tambahan balita underweight atau balita yang berat normalnya di bawah rata-rata.
BACA JUGA:Inilah 8 Efek Samping Daun Kemangi Untuk Kesehatan,Yuks Simak Disini
Dengan pengolahan biji durian menjadi tepung Maka sangat baik bagi Balita Underweight atau Berat Badan yang kurang normal.
Berdasarkan penelitian yang dilakukan program studi ilmu Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai menyatakan bahwa Tepung biji durian termasuk bahan makanan yang tinggi sekali Protein.