5 Laptop Memudahkan Mahasiswa Teknik Mengerjakan Tugas, Salah Satunya Aplikasi Autocad

Sabtu 13 Jan 2024 - 17:14 WIB
Reporter : DHAKA R PUTRA
Editor : DHAKA R PUTRA

HP Pavilion 14-v207TX

Rekomendasi laptop bagus untuk autocad selanjutnya adalah HP Pavilion 14-v207TX.

HP Pavilion 14 v207TX ini hadir dengan prosesor generasi Broadwell Intel Core i7-5500U yang akan membuat segala aktivitasmu semakin menyenangkan!

Laptop ini juga mendukung aplikasi berat seperti game dan software desain grafis, loh. Hal ini telah teruji dan terbukti sempurna.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Laptop di Bawah Rp5 Jutaan Terbaik 2023 Buruan di Beli Sebelum Kehabisan

Tak hanya itu, prosesor canggih ini juga dilengkapi dengan fitur luar biasa seperti Intel HyperThreading dan Turbo Boost yang akan membantu meningkatkan performa sistem dengan luar biasa!

Dengan memori RAM 4GB yang tangguh, HP Pavilion 14 v207TX akan dengan mudah menjalankan berbagai tugas multitasking tanpa hambatan.

Dan tentu saja, GPU Nvidia GeForce yang mendapatkan andil penting dalam meningkatkan grafis yang memukau!

Acer Aspire E5-475G

BACA JUGA:Hindari Benturan, Ini Cara Merawat Laptop Untuk Memperpanjang Usia dan Tidak Cepat Rusak

Rekomendasi laptop bagus untuk autocad yang pertama adalah Acer Aspire E5-475G.

Bagi sobat camkoha yang sedang mencari laptop untuk keperluan Autocad atau desain, Acer Aspire E5-475G bisa menjadi pilihan alternatif yang menarik untuk kamu pertimbangkan.

Dengan layar berukuran 14 inch, laptop ini tidak hanya nyaman digunakan, namun juga dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau, sekitar Rp 7 jutaan saja, loh.

Jangan meremehkan spesifikasinya yang tangguh, karena laptop ini dilengkapi dengan prosesor Core i5 dan kartu grafis VGA Card Nvidia GT940MX.

BACA JUGA:Laptop Dijual Murah di Shopee, Masih Rp4 Jutaan Ini Merek dan Spesifikasi Lengkap

Dengan kombinasi tersebut, kegiatan desain dan penggunaan Autocad akan berjalan dengan lancar dan memuaskan. Gimana, tertarik mencoba?

Kategori :