Kalian Wajib Tahu! Inilah 7 Cara Ampuh Menghilangkan Ketombe Kering yang Membandel di Kepala

Senin 22 Jan 2024 - 12:00 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

Karena, kondisioner yang menempel di akar bisa membuat kulit kepala jadi lembap dan lengket. Alhasil, bisa memicu peradangan dan kemudian berbuah menjadi ketombe.

3. Sisir rambut

Cara menghilangkan ketombe kering yang membandel selanjutnya adalah dengan menyisir rambut secara teratur. 

Hal ini bertujuan untuk mendistribusikan minyak alami ke seluruh kulit kepala yang dapat mencegah terbentuknya ketombe.

BACA JUGA:Inilah 6 Aktivitas yang Dapat Membantu Membakar Kalori Dalam Tubuh

4. Hindari terlalu sering keramas

Bagi sebagian orang, kebiasaan mencuci rambut atau keramas dilakukan setiap hari untuk menjaga kebersihan pada rambut. 

Namun ternyata, keramas setiap hari justru dapat mengakibatkan menurunya kadar minyak alami di kulit kepala.

Padahal, minyak ini sangat dibutuhkan untuk menjaga kelembapan pada kulit kepala. 

BACA JUGA:Dilaporkan Ada 6 Bahaya Cium Bayi, Nomor 5 Tidak Disangka

Namun, selama rambut tidak begitu berminyak dan kotor sebaiknya tidak perlu sering-sering melakukan keramas lantaran bisa membuat rambut mudah rusak dan kulit kepala menjadi kering.

Ketika kulit kepala terlalu kering, ketombe akan lebih rentan muncul. Idealnya, keramas cukup dilakukan hanya tiga kali dalam seminggu.

5. Beri vitamin

Penyebab paling sering terjadinya ketombe adalah kulit kepala yang kering dan mengelupas. 

BACA JUGA:Bagi yang Sedang Diet Wajib Tahu, Inilah 6 Menu Makan Malam yang Sehat dan Bagus

Untuk itu, kalian perlu memberikan nutrisi yang cukup bagi kulit kepala.

Kategori :