Inilah 10 Manfaat Serai Untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Menyembuhkan Kurap

Kamis 08 Feb 2024 - 07:20 WIB
Reporter : JUANDA AL HAFIZ
Editor : SAHRIL PADILAH

Penelitian yang telah diterbitkan Advanced Pharmaceutical Technology dan Research, menemukan serai bisa untuk menurunkan kolesterol pada hewan. 

BACA JUGA:Manfaat Masker Kopi Untuk Cegah Penuaan Dini Yang Wajib Diketahui

Tetapi penurunan kolesterol ini tergantung dengan dosis.

8.Meredakan stress dan kecemasan 

Efek minyak serai dan almond manis untuk pijatan. 

Aroma terapi dari bahan serei bisa untuk mengurangi stress dan kecemasan. 

BACA JUGA:4 Dampak Buruk Konsumsi Makanan Bersantan Bagi Kesehatan Tubuh, Picu Kolestrol dan Gangguan Pencernaan

Kamu bisa menggunakan aroma terapi dan pijat untuk relaksasi pada tubuh.  

Kamu juga bisa membuat minuman hangat dari serai ini setiap pagi. 

Teh serai bisa untuk membuat rileks dan mengurangi kecemasan. 

Penelitian lain juga telah menemukan bahwa mencium serai dan minyak atsiri bisa untuk mengurangi stress dan kecemasan.

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Daun Kersen Untuk Kesehatan Tubuh, Yuk Simak Disini

9.Meredakan sakit kepala 

Penelitian dari Australia telah menemukan bahwa serai bisa untuk meredakan sakit kepala atau migrain. 

Dari hasil penelitian ini ditemukan kandungan dari eugenol dalam serai yang fungsinya mirip dengan aspirin.

Eugenol berguna untuk bisa mencegah trombosit darah menggumpal. 

Kategori :